MENU TUTUP

Babinsa Sertu Venus Luberto dan Koptu TM.Sitoru Patroli Intensif, Situasi Karhutla Terkendali

Jumat, 24 Januari 2025 | 10:48:40 WIB Dibaca : 111 Kali
Babinsa Sertu Venus Luberto dan Koptu TM.Sitoru Patroli Intensif, Situasi Karhutla Terkendali

Siak, Catatanriau.com – Babinsa Koramil 04/Perawang terus meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Dalam upaya pencegahan dini, Sertu Venus Luberto dan Koptu TM.Sitorus secara rutin melaksanakan patroli di wilayah binaan.

Pada hari Jumat, tanggal 24 Januari 2023, kedua Babinsa tersebut melakukan patroli di RT/RW 02/06 Kampung Perawang Barat, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak. Bersama dengan dua warga setempat, mereka menyisir area dengan titik koordinat 0°40'21"N 101°35'34"E.

Hasil dari patroli tersebut menunjukkan bahwa tidak ditemukan titik api maupun asap yang mengindikasikan adanya potensi kebakaran. Hal ini membuktikan bahwa upaya pencegahan yang dilakukan oleh Babinsa dan masyarakat setempat telah membuahkan hasil yang positif.

Sertu Venus Luberto menyampaikan pesan penting kepada masyarakat, "Kami mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tetap waspada dan bersama-sama menjaga lingkungan agar terhindar dari bencana karhutla. Mari kita jadikan menjaga lingkungan sebagai tanggung jawab bersama." Ujarnya.

Sementara itu, Koptu TM.Sitorus menambahkan, "Patroli rutin akan terus kami lakukan untuk memastikan wilayah binaan tetap aman dari ancaman karhutla. Kami juga mengajak masyarakat untuk segera melaporkan jika melihat adanya tanda-tanda kebakaran agar dapat ditangani dengan cepat." Imbuhnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Antisipasi Lakalantas dan Kemacetan, Polsek Pangkalan Kuras Lakukan Pengaturan Lalin

Babinsa Sertu V Luberto Giat Pengecekan Anak Stunting Kerumah Warga Binaan di Kampung Perawang Barat

Safari Ramadhan Rohul: Pemkab Rohul Serap Aspirasi Masyarakat Untuk Kemajuan Desa Koto Tandun

Rutin Ajak Warga Binaan Agar Peduli Kebersihan Lingkungan Serta Kesehatan, Sertu Venus Luberto Lakukan Komsos di Perawang Barat

Cegah Penyebaran Virus Corona, Hari Ini Pemcam Pulau Merbau Lakukan Penyemprotan Disinfektan

Progam Si Tuan Raja, Ini Pesan Kapolres Inhu Saat Upacara di SMKN 1 Rengat

Serda Mayus M Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Giat Gakplin Guna Antisipasi Penularan Covid-19 di Pasar Minas

Sertu Joko Purnomo Kunjungi Dan Berikan Bantuan Terhadap Anak Penderita Stunting di Muara Kelantan

Harumkan Nama Kampar di Kancah International,  Tranding Nomor Satu di Youtube Putri Ariani Tampil Luar Biasa di American Got Talent, Mhd. Firdaus Sampaikan Ucapkan Selamat dan Rasa Bangga dari Masyarakat Kabupaten Kampar Riau

Polsek Minas Gelar Sosialisasi Pilkada Damai, Ajak Warga Minas Jaya Ikut Pemilu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat